Cara Ubah Background Dekstop Ke Start Screen Windows 8.1

Posted by

Cara Ubah Background Dekstop Ke Start Screen Windows 8.1
Dekstop Windows 8.1
bukuklik.blogspot.com - Bagi anda pengguna komputer sudah tentu tahu apa itu windows 8 atau yang sekarang lagi banyak di pakai adalah windows 7. Windows 8 Dan 7 Memiliki keunggulan masing-masing tergantung pengguna komputer memakainya. tapi kali sekilas ilmu duniaku akan membahas tentang windows 8.1 yang telah diupgrade dari windows sebelumnya yaitu windows 8. tetapi akan secara rinci dibahas yaitu Cara Ubah Background Dekstop Ke Start Screen Windows 8.1 

Inilah keunggulannya menggunakan windows 8.1 yang memiliki banyak fitur-fitur menarik. Dengan windows 8.1, Microsoft memungkinkan user menggunakan wallpaper desktop sebagai background untuk start screennya sehingga membuat perpindahan antar desktop dan start screen lebih menjadi menarik dan familiar. untuk lebih detailnya perhatikan cara atau trik berikut ini step by step agar pengaturannya bisa berhasil.

Cara Ubah Background Dekstop Ke Start Screen Windows 8.1
  • Klik Kanan pada taskbar di desktop dari system
  • Kemudian pilih dan klik properties dari menu klik kanan tersebut
  • Setelah itu, akan muncul jendela taskbar and Navigation Properties
  • Kemudian pilih tab Navigation
  • Setelah itu akan muncul beberapa pilihan
  • Lihat Pada kotak START SCREEN
  • Kemudian Ceklist pada bagian SHOW MY DESKTOP BACKGROUND ON START
  • Setelah Menceklist, Pilih atau Klik OK/ APPLY
  • Maka tampilan Background akan menjadi Background dari Start Menu

Catatan : Cara Ini juga dapat di lakukan pada windows 8 yang belum terupdate ke windows  8.1

Demikianlah artikel Cara Ubah Background Dekstop Ke Start Screen Windows 8.1 semoga bermanfaat bagi anda yang membacanya dan tak lupa saya ucapkan terima kasih atas kunjungannya. Kritik, komentar,dan sarannya di tunggu


Blog, Updated at: 23:09:00
Posted by:Deava Teknik
Sekilas Ilmu Duniaku, Updated at: 23:09:00
Comments
0 Comments

0 komentar:

Post a Comment