Uraian Tugas, Wewenang dan Tanggung Jawab Project Manager

Posted by


Membuat Rencana Kerja Kontruksi
Membuat Rencana Kerja Kontruksi


Uraian Tugas, Wewenang dan Tanggung Jawab Project Manager - Didalam pekerjaan kontruksi, seorang project manager sangat berperan penting sebab tercapainya dan suksesnya suatu pekerjaan kontruksi itu tergantung atau kapasitas kinerja seorang project manager untuk itu, peran seorang manager itu sangat berpengaruh.

Seorang Project Manager harus orang yang memiliki keahlian khusus atau yang sudah berpengalaman dibidang kontruksi dan mengetahui apa tugas dari seorang project manager itu sendiri. paling tidak dapat berkontribusi bagi pekerjaannya. dalam hal ini, project manager harus dipegang oleh orang-orang yang memiliki kedisplinan yang tinggi dan bekerja secara maksimal.

Adapun Tugas, Wewenang dan Tanggung Jawab Project Manager, yaitu :
  • Membuat rencana kerja dan anggaran konstruksi
  • Mengendalikan seluruh kegiatan konstruksi
  • Melakukan koordinasi dengan semua pihak terkait
  • Membangun komunikasi internal dan eksternal
  • Menetapkan kebutuhan sumber daya
  • Menentukan alternatif mencapai target
  • Menyetujui rencana dan metode kerja
  • Menunjuk pemasok dan subkontraktor
  • Tercapainya sasaran biaya, mutu,waktu, k3 dan lingkungan
  • Efisiensi dan efektifitas penggunaan sumber daya
  • Terkoordinasinya semua pihak terkait
  • Kepuasan pelanggan
Demikianlah artikel tentang Uraian Tugas, Wewenang dan Tanggung Jawab Project Manager. semoga bermanfaat bagi kita semua.


Blog, Updated at: 09:33:00
Posted by:Deava Teknik
Sekilas Ilmu Duniaku, Updated at: 09:33:00
Comments
0 Comments

0 komentar:

Post a Comment