Apa Bedanya Jasa Konstruksi Dan Pekerjaan Konstruksi

Posted by

Apa Bedanya Jasa Konstruksi Dan Pekerjaan Konstruksi.
Jasa Konstruksi Dan Pekerjaan Konstruksi.

Bukuklik.blogspot.com – Mungkin di antara kita yang membaca artikel ini sudah tentunya mengetahui lebih jauh tentang istilah jasa kontruksi dan pekerjaan kontruksi secara luas. 

Apa Bedanya Jasa Konstruksi Dan Pekerjaan Konstruksi....!!!

Jasa Konstruksi adalah layanan jasa konsultansi perencanaan,pelaksanaan pekerjaan,dan konsultansi pengawasan kontruksi. Sebagai contoh badan usaha atau perusahaan. 
sebagai contoh :


Sedangkan Pekerjaan Kontruksi adalah seluruh atau sebagian rangkaian kegiatan perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan yang mencakup bidang pekerjaan Arsitektural, Sipil, Mekanikal,Electrical, dan Tata Lingkungan.
sebagai contohnya,


Untuk itu, kalau disimpulkan Jasa Kontruksi adalah berupa badan usaha sedangkan pekerjaan kontruksi adalah berupa rangkaian kegiatan.

Sumber : www.bphn.go.id


Blog, Updated at: 23:57:00
Posted by:Deava Teknik
Sekilas Ilmu Duniaku, Updated at: 23:57:00
Comments
0 Comments

0 komentar:

Post a Comment