Struktur Presentasi Ms PowerPoint

Posted by


Struktur Presentasi - Presentasi terdiri atas beberapa slide (halaman presentasi) yang ditampilkan satu demi satu oleh pembicara di hadapan audien. Untuk melakukan presentasi, biasanya digunakan proyektor atau monitor dengan ukuran besar.

Sang pembicara akan melakukan presentasi dan menerangkan dari slide pertama, kedua, begitu seterusnya hingga semua slide selesai dipresentasikan. Agar lebih jelas, Anda dapat melihat gambaran struktur presentasi sebagai berikut.

Struktur Presentasi
Contoh Struktur Presentasi

Perhatikan bahwa dalam sebuah slide bisa terdapat gambar, suara,video, dan efek animasi. Selain itu, pada slide juga dapat dimasukkan hyperlink yang dapat membuka halaman web, program,dan file yang dibutuhkan dengan cara mengklik link pada slide.

Sedangkan efek transisi merupakan animasi yang akan muncul selama terjadi pergantian slide selama presentasi. Kemampuan aplikasi PowerPoint 2007 untuk menghasilkan presentasi dengan efek dan fasilitas yang menarik akan dibahas tuntas dalam buku ini.

Demikianlah artikel Struktur Presentasi. semoga bermanfaat


Blog, Updated at: 19:33:00
Posted by:Deava Teknik
Sekilas Ilmu Duniaku, Updated at: 19:33:00
Comments
0 Comments

0 komentar:

Post a Comment